Resep Cara Membuat Eggtart Green Tea Enak

eggtart green tea
Bagi penggemar masakan Indonesia, resep berikut wajib untuk dinikmati. Eggtart green tea merupakan kue yang sangat segar. Eggtart green tea ini juga memiliki tampilan yang menarik. Eggtart green tea sangat cocok untuk tamu penting anda. Eggtart green tea proses pembuatannya cukup praktis. Berikut Resep Cara Membuat Eggtart Green Tea Enak.

Bahan Kulit:

  • 50 g mentega
  • 1 sdm gula kastor
  • 2 butir kuning telur
  • 200 g tepung terigu serbaguna
  • 50 g almond bubuk
  • 100 g margarin

Bahan Isi :
  • 180 ml susu kental manis
  • 200 ml air
  • 4 kuning telur, kocok lepas
  • 15 g tepung custard
  • 1 sdt bubuk the hijau

Cara Membuat :
  1. Isi: Campur susu kental manis dan air, aduk rata. Masukkan kuning telur, aduk rata.
  2. Tambahkan tepung custard dan bubuk the hijau, aduk rata, saring. Sisihkan.
  3. Kulit: Campur terigu dan semua bahan, aduk menggunakan sendok kayu hingga adonan kalis.
  4. Siapkan cetakan pai ukuran kecil, olesi dengan margarin. Cetakkan adonan kulit dalam cetakan, padatkan. Lakukan hingga adonan habis.
  5. Tuangkan adonan isi dalam kulit pie yang sudah dicetak. Tuang hingga setinggi permukaan kulit.
  6. Pangang dalam oven dengan suhu 160C selama 60 menit, hingga isi padat dan warnanya kekuningan. Angkat.
  7. Dinginkan, lepaskan dari cetakan. Sajikan.
Demikian Resep Cara Membuat Eggtart Green Tea Enak. Resep eggtart green tea tersebut untuk 20 buah.

0 Response to "Resep Cara Membuat Eggtart Green Tea Enak"

Post a Comment