Resep Cara Membuat Blebet Bebek Enak. Blebet bebek merupakan masakan yang super nikmat. Blebet bebek ini disukai oleh orang-orang. Blebet bebek sangat cocok bagi penggemar bebek. Blebet bebek proses pembuatannya sangat praktis. Berikut Resep Cara Membuat Blebet Bebek Enak.
Bahan:
- 1 ekor bebek
- 1 butir kelapa yang masih muda, diparut memanjang
- 200 ml santan kental
- BUMBU:
- 4 buah bawang merah
- 1 sdt ketumbar
- 1 ruas lengkuas, memarkan
- 1 Imbr daun salam
- Garam dan gula jawa secukupnya
Cara Membuat:
- Areh Putih: Haluskan bawang merah, bawang putih, ketumbar, garam, dan gula merah. Masak bumbu halus dalam santan dengan api kecil. Didihkan sambil diaduk hingga volume santan tinggal separuh.
- Hilangkan seluruh isi perut, kaki, paruh & tulang bebek.
- Isi perut bebek dengan parutan kelapa muda dan bumbu halus. Lalu dijahit, bungkus dengan daun pisang dan diluarnya lapisi dengan kulit batang pisang. Kukus hingga matang.
- Setelah matang, angkat dan tusuk dengan tusuk sate. Panggang di atas bara api.
- Bolak-balik sambil disiram areh putih. Lakukan berulang kali sampai bebek melunak dan areh meresap.
Demikian Resep Cara Membuat Blebet Bebek Enak. Selamat Mencoba!
0 Response to "Resep Cara Membuat Blebet Bebek Enak"
Post a Comment